Postingan

Menampilkan postingan dari September, 2017

Istilah 5P di Dunia Kuliah

Halo para pencinta blogers..apa kabar kalian semua? Jaga kesehatan ya dan jangan lupa bahagia... Okee kali ini aku mau berbagi pengalaman lagii Gak kerasa ya hampir satu bulan kuliah.. Aku mau ngejelasin tentang seputar dunia perkuliahanku yakni terkhusus serangkaian kegiatannya. Kalian tentu gak asing pas selama kalian kuliah selalu ada  5 P : Pelajaran , Perkuisan, Pertugasan, Presentasi dan Portofolio. Yuk bahas yuk : Pertama, bahas pelajaran nih.. Nah pada bagian ini biasanya yaa bertemu dan mendapat ilmu dari dosen. Sistem yang dipakai biasanya pakai sistem SKS (Satuan Kredit Semester). Intinya  adalah beban studi mahasiswa dan beban mengajar pula kepada dosen itu dinayatakan dalam SKS. Bagi mahasiswa 1 SKS tiap minggu selama satu semester itu menunjukkan bahwa kegiatan 50 menit tatap muka terjadwal, 60 menit kegiatan akademik terstruktur, dan 60 menit kegaiatan mandiri. Udah jelas yaa... Sekarang aku mau kasih tips nih : Intinya kalo jadi mahasiswa yang bai

Main Capit Boneka di Timezone 10x Baru Dapet

Meet n Greet KICK ANDY

 Halo semuanyaa.... Seperti biasa ke padahal kalian semua jangan lupa Bahagia :) Jadi pada postingan ini aku mau share pengalamanku:)  let's check it  Kemarin banget nih..  Aku abis meet and greet dengan  Pak Andi F. Noya atau lebih di kenal KICK ANDY dan Pak Agus Pramono. Alhamdulillah :))) Walaupun dateng telat tapi disini aku bersyukur bisa mendapatkan sepenggal kisah inspiratifnya Ini nih poinnya: *Terlahir miskin bukan hukuman Tetapi sebab itu hak untuk keluar miskin sangat besar *Berbagilah apapun yang kau miliki..  Tidak perlu me nunggu memiliki.. *Bekerja harus sungguh -  sungguh..  Menjadi kan sesuatu menjadi sempurna *Tidak perlu berlebih untuk menunggu melakukan sesuatu.. Mulailah hal yang sederhana dimana Inspirasi dan bermanfaat bagi semua nya.. Terimakasih..... #Salam Inspirasi

Mahasiswa Butuh Apa ?

Haloo pencinta blogerss.. Apa kabar kalian semua? Jangan Lupa Bahagia ya :) Pada postingan kali ini aku mau memberikan semua curahan dan pandanganku tentang seorang mahasiswa. Okey kalau kita ngeliat mahasiswa itu apa pastinya brand imagenya udah terkenal banget kalau mahasiswa ya kuliah, mahasiswa ya sekolah tinggi, ilmunya banyak dan tentunya pengalamannya super. Tapi ketahuilah bahwa menjadi seorang yang menginjak fase mahasiswa itu luar biasa banget melangkahnya. Kenapa begitu ? Yaa karena pada intinya fase awal mahasiswa adalah dimaana kita meninggalkan masa remaja dan memasuki awal masa dewasa. Sungguh menarik bukan ?? Memasuki masa dewasa mungkin bagi sebagian orang bukanlah hal yang tidak asing lagi, ya karena dewasa itu bukan dari umur sebernarnya. Kedewasaan seseorang tercermin bagaimana dirinya dalam mengambil keputusan dengan pola pikirnya. Dari definisi itu bisa dibilang anak umur 10tahunan adalah anak dewasa ketika ia berhasil menerapkan unsur kedewasaan yang ada d

#Quote Pejuang

Kutipan ini teruntuk untuk mereka yang tak kenal lelah dan waktu dalam kuliah : Hehheeh Memang panjang jalan yang harus dilalui Waktu yang bergulir Semakin memberi isyarat perjuangan terus berjalan Mengorbankan semuanya Untuk melangkah menuju sebuah tujuan Pagi, Siang dan Sore kau korbankan segenap jiwa dan raga untuk mendayung ke hilir. Sebagai bentuk pengabdianmu kepada negeri ini. halo semuanya ? Bagaimana apakah kalian paham maksud kutipan diatas ? Tentu paham donk.. Inti dari kutipan diatas itu adalah  semangat berjuang untuk menuntut ilmu, mengejar masa depan yang akan menjadi milik kita Ada quotes dari salah seorang tokoh penggerakan peduli bangsa : Generasi Muda Hanya 25% dari Populasi Masa Kini Tetapi Kita adalah 100% dari Masa Depan

ATTENTION

Haloo para pencinta blogger - apa kabar kalian ? Intinya jangan lupa bahagia :) Aku mau berbagi sedikit pengalamanku dengan kalian semua.. T epatnya beberapa minggu pertama kuliah menjadi mahasiswa PKN STAN. Memang di minggu-minggu ini semacam seperti minggu adaptasi   kampus    beserta pengenalan dosen yang akan mengajar selama 1  semester .  O.k semester ini aku harus menempuh sebanyak 25 sks. Fighting !  25 sks terbagi menjadi 10 mata kuliah & setiap matkul diampu 1 dosen.  Berbicara mengenai dosen tentu identik dengan sebutan guru besar.  Kenapa guru besar ?  Ya karena dosen mengajar kepada mereka yang dahulunya  berstatus siswa be rumah jadi mahasiswa. Pengenalan dengan dosen sangat mengasyikkan sekali,  memperkenalkan berbagai kisah perjalanan serta karier yang telah dilalui. Kagum sekali dengan kisah inspitatif yang dapat dipetik menjadi teladan. Dengan pengenalan tersebut ku menjadi tahu kesuksesan yang telah diraih  selalu diiringi dengan usaha

Pertama Kali menjadi Mahasiswa PKN STAN itu.........

Gambar
Haloo Para Pencinta Blogger - apa kabar kalian ?  Dimanapun kalian berada  jangan lupa bahagia :) Ngomong-ngomong tentang jangan lupa bahagia,  bolehlah aku berbagi pengalamanku........ Siapa tahu  kalian bisa dapat guru beharga setelah baca ini. O.K akhirnya aku resmi menjadi mahasiswa di sebuah  Politeknik Keuangan Negara STAN  Diploma I Kebendaharaan Negara,  teringat 4 September 2017 kukenakan seragam mahasiswa  di hari pertama kuliah  di kampus tercinta.  Pandangan pertamaku langsung tertuju pada Spot tempat terpopuler   Air Mancur PKN STAN.  Sengaja kusinggah sebentar disana merasakan  kesejukan  di  pagi hari tersebut.  Rekomendasi sekali  jika pagi hari duduk disekitar air  mancur walaupun belum dihidupkan air mancurnya hehe,  merasakan lingkungan yang  bersahabat dengan kita ditemani dengan kibasan ikan didalam kolam  seperti menjamu para tamu yang mendekatinya.  Pokoknya bahagia sekali seketika itu walaupun aku sempat  kaget yang pert